Kamis 26 Feb 2015 09:11 WIB

Rep: Fian Firatmaja/ Red: Sadly Rachman

Asrama Yatim dan Dhuafa untuk Para Pemulung

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Berawal dari keprihatinan dengan kehidupan dan lingkungan pemulung, yayasan Media Amal Islami (MAI) akhirnya menghadirkan sebuah asrama yatim dan dhuafa untuk para pemulung.

Yayasan yang ada di daerah Lebak Bulus, Jakarta ini fokus memberikan santunan dan pendidikan pada pemulung yang berada disekitar daerah tersebut. 

Pimpinan yayasan, ustaz Aslih Ridwan mengaku terdorong untuk membantu pemulung karena pemulung juga harus dirangkul. Hal lainnya adalah munculnya disoreintasi dikalangan da'i dimana hanya muncul pada golongan elitis sehingga golongan bawah tidak tersentuh.

Berikut wawancara lengkap ustaz Aslih bersama republika.co.id.

 

Videografer: Fian Firatmaja
Video Editor: Casilda Amilah