Jumat 06 Mar 2015 20:28 WIB

In Picture: Pimpinan Fraksi Golkar Siap Mundur, Bila Munas Ancol Dianggap Sah

.

Red: Mohamad Amin Madani

Ketua Fraksi Golkar DPR, Ade Komarudin (kiri) dan sekretaris fraksi Bambang Soesatyo (kanan) memberikan keterangan kepada wartawan di ruang fraksi Golkar DPR, Jakarta, Jumat (6/3). (Republika/Agung Supriyanto)

Ketua Fraksi Golkar DPR, Ade Komarudin (kiri) dan sekretaris fraksi Bambang Soesatyo (kanan) memberikan keterangan kepada wartawan di ruang fraksi Golkar DPR, Jakarta, Jumat (6/3). (Republika/Agung Supriyanto)

Ketua Fraksi Golkar DPR, Ade Komarudin (kiri) dan sekretaris fraksi Bambang Soesatyo (kanan) memberikan keterangan kepada wartawan di ruang fraksi Golkar DPR, Jakarta, Jumat (6/3). (Republika/Agung Supriyanto)

Sekretaris fraksi Bambang Soesatyo (tengah) memberikan keterangan kepada wartawan di ruang fraksi Golkar DPR, Jakarta, Jumat (6/3). (Republika/Agung Supriyanto)

Ketua Fraksi Golkar DPR, Ade Komarudin (kiri) dan sekretaris fraksi Bambang Soesatyo (kanan) memberikan keterangan kepada wartawan di ruang fraksi Golkar DPR, Jakarta, Jumat (6/3). (Republika/Agung Supriyanto)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Fraksi Golkar DPR, Ade Komarudin dan Sekretaris Fraksi Bambang Soesatyo menyatakan siap melepaskan jabatannya di fraksi, bila kubu hasil Munas Ancol yang dipimpin Agung Laksono dinyatakan sebagai pengurus DPP Golkar yang sah secara hukum.

 

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement