Sabtu 07 Mar 2015 16:39 WIB
Kontroversi Banci Jadi Imam

Salimah: Jenis Kelamin Waria Itu Laki-Laki

Rep: Dyah Ratna Meta Novia/ Red: Joko Sadewo
Waria (ilustrasi)
Foto: Republika
Waria (ilustrasi)

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Departemen Dakwah PP Persaudaraan Muslimah (Salimah) Ustazah Ika Abriastuti mengatakan, waria merupakan orang yang mengingkari takdir Allah. Sebab waria itu berjenis kelamin laki-laki.

Waria merupakan laki-laki yang berpura-pura jadi  perempuan. "Banyaknya waria merupakan tanda-tanda  akhir zaman," katanya, Sabtu, (7/3).

Sebenarnya tiga per empat Alquran itu  isinya sejarah. Di sana ada fakta, ada data makanya manusia disuruh belajar dari sana. "Seharusnya manusia belajar mengenai kaum Luth, kaum Sodom yang  dilaknat Allah. Kalau waria belajar dan memahami itu, pasti ia tidak akan jadi waria."

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement