REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG -- Ustaz Kemas Syarifuddin memperlihatkan koleksi Alquran miliknya yang berumur 250 tahun lebih dikediaman pribadinya jl Pangeran Marto, Palembang, Jumat (19/6).
Alquran tersebut dibuat tahun 1765 masehi dan diwariskan secara turun temurun oleh para leluhur.
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement