Senin 31 Aug 2015 15:29 WIB

Pengamat: Jika tak Benar, Seharusnya PM Najib Gelar Penyelidikan

Rep: Ratna Ajeng Tejomukti/ Red: Bilal Ramadhan
Demo warga Kuala Lumpur untuk turunkan PM Najib Rajak
Foto: Channelnewsasia.com
Demo warga Kuala Lumpur untuk turunkan PM Najib Rajak

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Najib Razak dinilai teralu tenang menghadapi unjuk rasa yang bertujuan untuk menurunkannya, Senin (31/8). Pengamat Hubungan Internasional Universitas Padjajaran Teuku Rezasyah mengatakan seharusnya Najib membuat tim untuk melakukan penyelidikan masalah skandal keuangannya.

"Jika kasus yang dituduhkan pada Najib tidak benar maka dia harus segera melakukan penyelidikan," ujar dia pada ROL, Senin (31/8).

Najib tidak sadar ketika melakukan pembiaran ini akan semakin merugikan dirinya. Ditambah lagi bola saat ini berada di tangan Sultan Abdul Halim Muadzam Shah. Posisinya akan terancam ketika Sultan memanggilnya dan dia harus legwo.

Namun ini seharusnya sudah mengganggu karena gurunya Mahathir Muhammad juga sudah turun tangan untuk menyerangnya.

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
اَلَمْ تَرَ اِلَى الَّذِيْ حَاۤجَّ اِبْرٰهٖمَ فِيْ رَبِّهٖٓ اَنْ اٰتٰىهُ اللّٰهُ الْمُلْكَ ۘ اِذْ قَالَ اِبْرٰهٖمُ رَبِّيَ الَّذِيْ يُحْيٖ وَيُمِيْتُۙ قَالَ اَنَا۠ اُحْيٖ وَاُمِيْتُ ۗ قَالَ اِبْرٰهٖمُ فَاِنَّ اللّٰهَ يَأْتِيْ بِالشَّمْسِ مِنَ الْمَشْرِقِ فَأْتِ بِهَا مِنَ الْمَغْرِبِ فَبُهِتَ الَّذِيْ كَفَرَ ۗوَاللّٰهُ لَا يَهْدِى الْقَوْمَ الظّٰلِمِيْنَۚ
Tidakkah kamu memperhatikan orang yang mendebat Ibrahim mengenai Tuhannya, karena Allah telah memberinya kerajaan (kekuasaan). Ketika Ibrahim berkata, “Tuhanku ialah Yang menghidupkan dan mematikan,” dia berkata, “Aku pun dapat menghidupkan dan mematikan.” Ibrahim berkata, “Allah menerbitkan matahari dari timur, maka terbitkanlah ia dari barat.” Maka bingunglah orang yang kafir itu. Allah tidak memberi petunjuk kepada orang-orang zalim.

(QS. Al-Baqarah ayat 258)

Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement