Rabu 09 Sep 2015 08:06 WIB

Tiga Kecelakaan dan Satu Kebakaran Warnai Jakarta Pagi Ini

Rep: C21/ Red: Erik Purnama Putra
Kecelekaan sepeda motor (ilustrasi).
Foto: @TMCPoldaMetro
Kecelekaan sepeda motor (ilustrasi).

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tiga kecelakaan dan satu musibah kebakaran mewarnai awal Rabu (9/9). Tercatat tiga kecelakaan tersebut berada di wilayah yang berbeda, yakni Jakarta Timur, Jakarta Selatan, Jakarta Pusat dan Karawang Barat.

Adapun tweet yang tercatat di @TMCPoldaMetro meliputi:

07:04 Tol Jagorawi KM 20 arah Bogor tersendat, ada truk pembawa minuman terguling, penanganan petugas @MaridianWoro

06:45 Kecelakaan angkot nabrak pintu rumah, jl. H. Saikin, Pondok Pinang.lalin tersendat @slaksmi

01:43 Kebakaran rumah di Jl. Mangga Dua Dalam (blkg Hotel Dusit) & msh penanganan DPK. @jonocobra

00:43 Kecelakaan Truk terguling di KM 43 Tol Karawang Barat (arah ke Cawang) & msh penanganan Polri. @siwaw

Kecelakaan dan musibah kebakaram tersebut, telah mendapat pertolongan dari instansi terkait, sehingga dapat cepat teratasi. Jadi untuk Anda yang beraktivitas hari ini, berhati-hati dan tetap waspada.

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement