Jumat 02 Oct 2015 15:20 WIB

Polda Terima Laporan Penganiayaan PRT oleh Anggota DPR

Rep: C15/ Red: Bayu Hermawan
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Muhammad Iqbal.
Foto: Antara
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Muhammad Iqbal.

REPUBLIKA.CO.ID, SEMANGGI -- Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Mohammad Iqbal membenarkan adanya laporan dugaan penganiyayan yang dilakukan oleh salah seorang anggota DPR RI terhadap pembantu rumah tangganya.

"Laporan sudah masuk kemarin, nanti kita sidik lebih lanjut," ujarnya di Polda Metro Jaya, Jumat (2/10).

Pelapor atas nama Toipah (20) mengaku telah mendapatkan penganiayan dari majikannya. Toipah mulai bekerja sejak Mei lalu, dan kerap mendapatkan kekerasan yang dilakukan oleh majikannya.

Namun, Iqbal menyebut motif dan latar belakang penganiyaan masih diselidiki lagi. Polisi baru meminta keterangan dari pihak pelapor. Rencananya, polisi juga akan memanggil terlapor dan meminta keterangn beberapa saksi pada pekan depan.

BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
اَلَمْ تَرَ اِلَى الَّذِيْ حَاۤجَّ اِبْرٰهٖمَ فِيْ رَبِّهٖٓ اَنْ اٰتٰىهُ اللّٰهُ الْمُلْكَ ۘ اِذْ قَالَ اِبْرٰهٖمُ رَبِّيَ الَّذِيْ يُحْيٖ وَيُمِيْتُۙ قَالَ اَنَا۠ اُحْيٖ وَاُمِيْتُ ۗ قَالَ اِبْرٰهٖمُ فَاِنَّ اللّٰهَ يَأْتِيْ بِالشَّمْسِ مِنَ الْمَشْرِقِ فَأْتِ بِهَا مِنَ الْمَغْرِبِ فَبُهِتَ الَّذِيْ كَفَرَ ۗوَاللّٰهُ لَا يَهْدِى الْقَوْمَ الظّٰلِمِيْنَۚ
Tidakkah kamu memperhatikan orang yang mendebat Ibrahim mengenai Tuhannya, karena Allah telah memberinya kerajaan (kekuasaan). Ketika Ibrahim berkata, “Tuhanku ialah Yang menghidupkan dan mematikan,” dia berkata, “Aku pun dapat menghidupkan dan mematikan.” Ibrahim berkata, “Allah menerbitkan matahari dari timur, maka terbitkanlah ia dari barat.” Maka bingunglah orang yang kafir itu. Allah tidak memberi petunjuk kepada orang-orang zalim.

(QS. Al-Baqarah ayat 258)

Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement