Rabu 03 Feb 2016 06:49 WIB

Hasil Pertandingan Liga Primer Inggris Pekan ke-24

Liga Primer Inggris.
Foto: Wonderpunter
Liga Primer Inggris.

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON  --  Leicester City semakin kokoh di puncak klasemen sementara Liga Primer Inggris dengan raihan 50 poin. Jamie Vardy cs sukses mengalahkan Liverpool dengan skor 2-0 pada Rabu (3/2) dinihari WIB.

Berikut ini hasil pertandingan Liga Primer Inggris pekan ke-24:

Arsenal 0 Southampton 0

Crystal Palace 1 (Dann 27) Bournemouth 2 (Pugh 34, Afobe 57)

Leicester 2 (Vardy 60, 71) Liverpool 0

Manchester United 3 (Lingard 14, Martial 23, Rooney 53) Stoke 0

Norwich 0 Tottenham 3 (Alli 2, Kane 30-pen, 90)

Sunderland 0 Manchester City 1 (Aguero 16)

West Brom 1 (Rondon 90+2) Swansea 1 (Sigurdsson 64)

West Ham 2 (Antonio 58, Kouyate 85) Aston Villa 0

Baca juga: Gol Sensasional Jamie Vardy Permalukan Liverpool

sumber : Antara
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini

Apa yang paling menarik bagi Anda tentang Singapura?

1 of 7
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement