Rabu 21 Sep 2016 07:04 WIB

Angelina Curiga Brad Main Mata dengan Aktris Lain

Brad Pitt dan Angelina Jolie
Foto: AP
Brad Pitt dan Angelina Jolie

REPUBLIKA.CO.ID, Angelina Jolie secara resmi sudah mengajukan perceraian dari Brad Pitt sejak pertengahan September lalu. Kabarnya, Brad diduga berselingkuh dengan pasangan di film terbarunya.

"Dia menyewa detektif pribadi karena dia merasa Brad banyak bercanda dengan lawan mainnya, dan nyatanya dia begitu. Itu menjadi titik penentu," kata sumber, dikutip dari Foxnews.

Brad (52 tahun) memang dikabarkan bermain mata dengan Marion Cotillard (40), lawan mainnya di film tentang drama Perang Dunia II selama di London. Detektif menemukan Brad bahkan sudah bersama Marion dua tahun lamanya. Dia bahkan kerap berpesta-pesta seperti seorang bujang.

"Atmosfer syuting film saat itu penuh dengan narkoba dan perempuan bayaran Rusia, Angelina mengatakan Brad seperti terjebak dalam perannya itu. Ditambah lagi, Brad sedang dalam masa pubertas kedua. Krisis paruh baya dan Angelina sudah lelah dengan itu."

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement