Rabu 07 Mar 2018 03:07 WIB
Rep: Havid Al Vizki/ Red: Sadly Rachman
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Hasyim Asy'ari menjelaskan putusan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) terkait pendaftaran partai pada Pemilu 2019 menjadi pelajaran bagi KPU untuk evaluasi. Hal itu tentunya sangat berkaitan dengan kinerja KPU pusat dan KPU daerah. Selasa (6/3), Jakarta.
Jika dilihat dari putusan dalam persidangan, perlu dicermati langkah Bawaslu dalam setiap mengambil keputusan yanga dapat memunculkan perbedaan pandangan antara Bawaslu dan KPU.
Berikut video lengkapnya.