Rabu 01 Aug 2018 16:27 WIB

In Picture: Simulasi Penutupan 19 Pintu Tol Dilaksanakan Hari Ini

Simulasi penutupan pintu dimulai dari pukul 06.00-17.00 dan 12.00-21.00..

Rep: Rahma Sulistya/ Red: Mohamad Amin Madani

Polisi mengatur lalu lintas saat simulasi uji coba penutupan gerbang tol di gerbang Tol Slipi 2, Jakarta, Rabu (1/8). (FOTO : Republika/Mahmud Muhyidin)

Papan pentutupan yang terpampang saat simulasi uji coba penutupan gerbang tol di depan gerbang Tol Slipi 2, Jakarta, Rabu (1/8). (FOTO : Republika/Mahmud Muhyidin)

Polisi mengatur lalulintas saat simulasi uji coba penutupan gerbang tol di gerbang Tol Slipi 2, Jakarta, Rabu (1/8). (FOTO : Republika/Mahmud Muhyidin)

Sejumlah kendaraan melintas disamping gerbang Tol Slipi 2 yang ditutup saat simulasi uji coba penutupan gerbang tol di Jakarta, Rabu (1/8). (FOTO : Republika/Mahmud Muhyidin)

Polisi mengatur lalulintas saat simulasi uji coba penutupan gerbang tol di gerbang Tol Slipi 2, Jakarta, Rabu (1/8). (FOTO : Republika/Mahmud Muhyidin)

inline

REPUBLIKA.CO.ID,  JAKARTA -- Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya melakukan simulasi penutupan 19 pintu tol, hari ini, Rabu (1/8). Simulasi merupakan bagian dari pengaturan lalu linyas saat pelaksanaan Asian Games. Selain itu, hari ini juga Ditlantas sudah memberlakukan sistem aturan ganjil genap yang baru.

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement