Senin 24 Dec 2018 05:38 WIB

Hasil dan Klasemen La Liga, Barcelona Tutup Tahun di Puncak

tim besutan Ernesto Valverde mengoleksi 37 poin, terpaut tiga poin dari Atletico.

Logo La Liga
Foto: laliga.es
Logo La Liga

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Barcelona menutup 2018 dengan berada di puncak klasemen La Liga Spanyol setelah memenangi laga pekan ke-17, Ahad (23/12) dini hari WIB. Barcelona yang menjamu Celta Vigo di Camp Nou, memetik kemenangan 2-0 berkat gol Ousmaen Dembele dan Lionel Messi.

Berkat hasil tersebut tim besutan Ernesto Valverde mengoleksi 37 poin, terpaut tiga poin dari Atletico Madrid (34) di urutan kedua. Atletico yang main lebih awal pada Sabtu (22/12) malam WIB menang tipis 1-0 atas tamunya Espanyol (21) lewat eksekusi penalti Antoine Griezmann di Wanda Metropolitano.

Sedangkan Real Madrid (29) yang baru saja menjuarai Piala Dunia Antarklub baru akan melakoni laga pekan ke-17 mereka di markas Villarreal (15) pada Jumat (4/1) dini hari WIB.

Berikut hasil rangkaian pertandingan pekan ke-17:

photo

Klasemen sementara La Liga 

photo

Klasemen La Liga Musim 2024
Pos Team Main Menang Seri Kalah Gol -/+ Poin
1 Barcelona Barcelona 15 11 1 3 43 27 34
2 Atletico Madrid Atletico Madrid 15 9 5 1 26 18 32
3 Real Madrid Real Madrid 13 9 3 1 28 17 30
4 Villarreal Villarreal 13 7 4 2 25 4 25
5 Mallorca Mallorca 15 7 3 5 15 2 24
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement