Rabu 07 Aug 2019 06:48 WIB

Bahaya di Balik Manisnya Minuman Boba

Boba harus direndam sirup gula agar terasa manis.

Foto: Republika
Minuman boba.

REPUBLIKA.CO.ID, Minuman boba dalam rendaman teh dengan susu dan gula aren sedang sangat populer. Tapi tahukah Anda kalau minuman tersebut tinggi kalori, sekaligus kaya gula?

* Segelas minuman boba mengandung boba atau bulatan tapioka sebanyak seperempat gelas. Kalorinya kira-kira 136 kalori. Kalori boba bertambah saat dia harus direndam gula agar manis.

* Boba berukuran 350 ml biasanya mengandung tiga perempat gelas teh, dua sendok makan gula, setengah gelas susu, dan seperempat gelas boba.

Kandungan nutrisinya kira-kira 230 kalori. Takaran tersebut adalah hitungan nutrisi dasar. Segelas boba masih sering diberi tambahan bahan dan pemanis yang tentu menambah kalorinya.

* Gula adalah salah satu penyumbang kalori terbesar minuman boba. Segelas boba berukuran 500 ml bahkan bisa mengandung 90 gram gula, tiga kali lipat lebih banyak dari Coca Cola.

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement