Kamis 26 Sep 2019 21:36 WIB

In Picture: Lintas Ekbis: CIMB Niaga Luncurkan Digital Lounge @Home

.

Rep: Republika, Antara/ Red: Yogi Ardhi

Presiden Direktur CIMB Niaga Tigor M Siahaan (kedua kiri) berbincang degnan Direktur Lani Darmawan (kedua kanan), Head of Saleiaga Robby Mondong (kanan) dan Head of Digital Branchless and Parthership CIMB Niaga Bambang Karso Adi pada acara peresmian Digital Lounge @Home di Jakarta, Kamis (26/9). (FOTO : Darmawan / Republika)

Head of Corporation Affair PT Manulife Aset Manajemen Indonesia Dyah Wulandari Mardyastuti, Director of Legal, Risk & Complience Justitia Tripurwasani dan Chief Economist & Investment Strategist Katarina Setiawan (kiri-kanan) berdialog dengan jajawan redaksi Republika saat berkunjung dke kantor Harian Republika Jakarta, Kamis (26/9). (FOTO : darmawan / republika)

Co-Founder Gojek Kevin Aluwi memberikan paparan pada acara peluncuran GoPlay di Jakarta, Kamis (26/9). (FOTO : Republika/Prayogi)

Kepala Otoritas Jasa keuangan (OJK) Perwakilan Malang Sugiarto Kasmuri (kedua kanan) dan Kepala Bagian Hubungan Media dan Masyarakat OJK Dody Ardiansyah (kanan) meninjau pengelolaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Pujon Lor di Pujon, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Kamis (26/9). (FOTO : Republika/Edwin Dwi Putranto)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bank CIMB Niaga meluncurkan layanan perbankan digital  Digital Lounge @Home di Kemang, Jakarta, Kamis (26/9). Digital Lounge @Home merupakan layanan tambahan seperti tersedianya Vending Machine yang beroperasi selama 24 jam.

Jam operasional Digital Lounge @Home dibuat fleksibel yaitu senin-minggu (termasuk perayaan hari besar keagamaan nasional) mulai pukul 08.00 sampai 20.00 dan akses 24 jam untuk fasilitas ATM dan CDM. Saat ini CIMB Niaga memiliki 30 Digital Lounge yang terdiri dari 24 di mall, dua di perkantoran, tiga di kampus dan satu di kawasan perumahan. Berikut berita foto lintas ekonomi dan bisnis selengkapnya.

sumber : Republika, Antara
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement