Selasa 07 Jan 2020 09:53 WIB

In Picture: Eskavator dan Bronto Skylift Bantu Tangani Gedung Ambruk

.

Rep: Thoudy Badai/ Red: Yogi Ardhi

Tim evakuasi memotong bagian beton yang rubuh di Jalan Brigjen Katamso, Slipi, Jakarta Barat, Senin (6/1). (FOTO : Thoudy Badai_Republika)

Tim evakuasi memotong bagian beton yang rubuh di Jalan Brigjen Katamso, Slipi, Jakarta Barat, Senin (6/1). (FOTO : Thoudy Badai_Republika)

Tim evakuasi memotong bagian beton yang rubuh di Jalan Brigjen Katamso, Slipi, Jakarta Barat, Senin (6/1). (FOTO : Thoudy Badai_Republika)

Tim evakuasi memotong bagian beton yang rubuh di Jalan Brigjen Katamso, Slipi, Jakarta Barat, Senin (6/1). (FOTO : Thoudy Badai_Republika)

Petugas Badan Sar Nasional (BASARNAS) mengecek kondisi gedung yang roboh di Jalan Brigjen Katamso, Slipi, Jakarta Barat, Senin (6/1). (FOTO : Thoudy Badai_Republika)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kendaraan berat jenis ekskavator hingga bronto skylift dikerahkan untuk membantu para petugas menangani gedung ambruk di Kota Bambu Selatan, Palmerah, Jakarta Barat, Senin (6/1). Para petugas ini berasal dari penyelamatan dan penyelidikan dari Basarnas, pemadam kebakaran, penyidik Kepolisian dan kontraktor.

Sekitar pukul 18.30 WIB, dua petugas pemadamkebakaran (damkar) memulai proses pemotongan material bangunan dengan menaiki bronto skylift milik Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) DKI Jakarta. Dengan berhati-hati, petugas damkar menggunakan mesin las jarak jauh untuk memotong sisa bagian bangunan yang rentan ambruk kembali.

Aksi petugas damkar tersebut sempat menjadi tontonan warga di sekitar. Tak jarang, sejumlah pengendara berhenti di sekitar lokasi untuk mengabadikan momen peristiwa itu.

sumber : Republika, Antara
Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement