Jumat 03 Apr 2020 13:22 WIB
Rep: Antara/ Red: wisnu
REPUBLIKA.CO.ID, LUMAJANG -- Dalam upaya menanggulangi dampak ekonomi akibat virus corona, Pemerintah Kabupaten Lumajang, Jawa Timur memotong gaji Pegawai Negeri Sipil (PNS).
Dari pemotongan ini Pemkab Lumajang berhasil mengumpulkan uang hingga Rp1,3 miliar. Selain dari gaji, pemerintah juga menggalang dana dari luar yang selanjutnya akan digunakan untuk membatu warga terdampak virus corona.
Berikut video lengkapnya.
Video Editor | Wisnu Aji Prasetiyo