Selasa 02 Jun 2020 21:12 WIB

Bank Dunia: Perekonomian Palestina Anjlok 11 Persen

Perekonomian Palestina memburuk di tengah ketegangan dengan Israel meningkat.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.
.

YERUSALEM -- Bank Dunia melaporkan, Senin (1/6), perekonomian Palestina 2020 terancam anjlok hingga 11 persen dibanding 2019. Hal ini akibat pandemi Covid-19 yang menghantam Pemerintah Palestina, yaitu Otorita Palestina (PA) yang memang sudah goyah. Perekonomian yang memburuk ini terjadi di tengah ketegangan dengan Israel yang meningkat. Penyebabnya, antara lain, rencana...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement