REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Taksi daring memiliki risiko terpapar dan menyebarkan virus corona saat beroperasi mengangkut penumpang.
Untuk meminimalkan paparan tersebut armada taksi daring dipasangi sekat pelindung. Penggunaan sekat pelindung untuk pembatasan antara pengemudi dan penumpang. Selain bentuk penerapan protokol kesehatan guna meminimalisir risiko penyebaran virus COVID-19.