Ahad 14 Jun 2020 15:51 WIB

Rep: Havid Al Vizki/ Red: Wisnu Aji Prasetiyo

Pemerintah akan Pindahkan Kawasan Industri Brebes ke Batang

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir jelaskan, pemerintah berencana akan memindahkan kawasan industri di Brebes ke Batang. Hal itu disampaikannya saar melakukan Rapat Kerja (Raker) dengan Komisi VI DPR RI.

Erick terangkan, kawasan industri yang berada di Brebes perlu pembebasan lahan yang cukup lama. Tentu hal itu menurutnya berhalangan dengan negara lain yang akan melakukan investasi dalam waktu dekat.

Erick menambahkan, rencana pengembangan industri di Batang akan menggunakan lahan PT Perkebunan Nusantara (Persero) atau PTPN seluas 4.000 hektare (ha). Semuanya akan dikonversi ke lahan industri percepatan untuk negara yang melakukan investasi dalam waktu dekat.

 

 

Video Editor | Fian Firatmaja