Advertisement

In Picture: PMI Respon Pengungsi Rohingya di Aceh Itara

Jumat 26 Jun 2020 19:04 WIB

Red: Yogi Ardhi

REPUBLIKA.CO.ID, LHOKSUKON -Petugas PMI mendata kesehatan puluhan pengungsi Rohingya yang terdapat di perairan Aceh Utara, Jumat (26/6). 99 Orang pengungsi Myanmar dari etnis Rohingya mendarat setelah dijemput oleh warga setempat.

PMI Aceh Utara menerapkan Standar Penanganan Covid-19 bagi para pengungsi dari etnis Rohingya, Respon yang diberikan adalah  dengan melakukan pendataan awal dan Layanan Kesehatan dasar bagi mereka saat ini di tampung dibekas Kantor Imigrasi Lhokseumawe.

PMI Aceh Utara terhadap imigran Myanmar dari etnis Rohingya menurunkan 3 dokter, 2 para medis , 1 Pengurus, 2 Staf dan 10 Sukarelawan PMI dalam Kegiatan Kemanusiaan ini.

 

Sumber : Dok PMI
  • Komentar 0

Dapatkan Update Berita Republika

BERITA LAINNYA

 

Ikuti Berita Republika Lainnya