REPUBLIKA.CO.ID,
Presiden Prancis Emmanuel Macron mengumumkan serangkaian langkah baru untuk mengatasi apa yang ia sebut 'separatisme Islam'.
- Pembatasan sekolah di rumah dan hukuman berat bagi mereka yang mengintimidasi pegawai publik atas nama agama.
- Memberi anak-anak nomor identifikasi sesuai UU yang akan digunakan untuk memastikan mereka bersekolah. Orang tua yang melanggar bisa dijebloskan ke penjara selama enam bulan. Denda besar juga menanti.
- Larangan berbagi informasi pribadi mengenai seseorang yang memungkinkan mereka dilacak oleh orang yang ingin membahayakan mereka.
Pengolah: Ani Nursalikah
Sumber: BBC
sumber : Republika.co.id
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement