Kamis 31 Dec 2020 14:12 WIB

NU Peduli Covid-19 Gelar Refleksi Akhir Tahun

Satgas NU Peduli Covid-19 menggelar Refleksi Akhir Tahun.

Satgas NU Peduli Covid-19 menggelar Refleksi Akhir Tahun sekaligus Peluncuran Car of Covid-19 Care (Mobil edukasi keliling CoC) dan Satgas Award di Kantor PBNU Jakarta, Kamis (31/12).
Foto: Dok Satgas NU Peduli Covid-19
Satgas NU Peduli Covid-19 menggelar Refleksi Akhir Tahun sekaligus Peluncuran Car of Covid-19 Care (Mobil edukasi keliling CoC) dan Satgas Award di Kantor PBNU Jakarta, Kamis (31/12).

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Satgas NU Peduli Covid-19 menggelar Refleksi Akhir Tahun sekaligus Peluncuran Car of Covid-19 Care (Mobil edukasi keliling CoC) dan Satgas Award di Kantor PBNU Jakarta, Kamis (31/12).

Ketua Satgas NU Peduli Covid-19 dr H Makky Zamzami memaparkan berbagai kegiatan dan capaian satgas NU Peduli Covid-19 yang telah bekerja kurang lebih satu tahun, mulai Maret hingga akhir Desember 2020. Satgas NU Peduli Covid-19 telah dibentuk di seluruh  tingkatan kepengurusan NU dari wilayah dan cabang untuk melakukan edukasi, penyuluhan pencegahan virus Covid-19,dan pelayanan medis bagi para pasien terkonfirmasi virus Covid-19.

Baca Juga

Langkah awal yang dilakukan adalah melakukan pelatihan bagi para relawan tingkat pusat hingga daerah. Tujuannya untuk dapat memahami bagaimana melakukan edukasi di tengah-tengah komunitas dan masyarakat.

 

BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement