RES :Array
(
    [page] => 1
    [limit] => 10
    [explicit] => 
    [total] => 1
    [has_more] => 
    [list] => Array
        (
            [0] => Array
                (
                    [id] => x7ynjey
                    [title] => 'Partisipasi Masyarakat Menentukan Keberhasilan Vaksinasi'
                    [owner] => x253sru
                    [duration] => 159
                    [owner.views_total] => 81019345
                    [views_total] => 14856
                )

        )

)
'Partisipasi Masyarakat Menentukan Keberhasilan Vaksinasi'

Rabu 13 Jan 2021 19:13 WIB

Rep: Havid Al Vizki/ Red: Wisnu Aji Prasetiyo

'Partisipasi Masyarakat Menentukan Keberhasilan Vaksinasi'

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin terangkan, vaksin Covid-19 bertujuan untuk melindungi diri. Hal itu disampaikannya saat menghadiri vaksinasi perdana di Istana Negara, Rabu (13/1).

Budi mengatakan, selain untuk melindungi diri, vaksin juga bertujuan untuk melindungi keluarga dari Covid-19. Selain itu, vaksin, menurutnya, juga untuk melindungi manusia di seluruh dunia.

Ia menambahkan, partisipasi masyarakat untuk ikut serta akan sangat menentukan program vaksinasi. Ia berharap agar masyarakat untuk terus mendukung program vaksinasi.

 

 

Video Editor | Fian Firatmaja