Selasa 19 Jan 2021 05:52 WIB

Investasi Energi Terbarukan Capai 1,36 Miliar Dolar AS

Investasi energi terbarukan tidak mencapai target karena pandemi Covid-19.

Foto: Tim infografis Republika
Energi baru terbarukan

REPUBLIKA.CO.ID, Kementerian ESDM mencatat realisasi investasi sektor Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi (EBTKE) tidak mencapai target 2020. Pandemi Covid-19 membuat banyak proyek EBT terpaksa ditunda.

 

Target 2020: 2,02 miliar dolar AS

Realisasi 2020: 1,36 miliar dolar AS

 

Investasi berdasarkan sektor:

Panas bumi 702 juta dolar AS

Aneka EBT 540 juta dolar AS

Bioenergi 108 juta dolar AS

Konservasi Energi 8 juta dolar AS

 

Target investasi 2021: 2,05 miliar dolar AS

Aneka EBT 1,24 miliar dolar AS

Panas bumi 730 juta dolar AS

Bioenergi 68 juta dolar AS 

Konservasi Energi 10 juta dolar AS

 

Realisasi Penerimaan Negara Bukan Pajak sektor panas bumi sepanjang 2020 

Target: Rp 1,34 triliun

Realisasi: Rp 1,96 triliun

 

Target 2021: Rp 1,44 triliun

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement