Sabtu 13 Feb 2021 22:20 WIB

David Seaman: Arteta Sosok yang Tepat untuk Arsenal

David Seaman berpendapat Mikel Arteta adalah sosok yang tepat untuk melatih Arsenal.

Rep: Muhammad Ikhwanuddin/ Red: Agung Sasongko
Manajer Arsenal Mikel Arteta selama pertandingan sepak bola Liga Utama Inggris antara Southampton FC dan Arsenal FC di Southampton, Inggris, 26 Januari 2021.
Foto: EPA-EFE/Andy Rain
Manajer Arsenal Mikel Arteta selama pertandingan sepak bola Liga Utama Inggris antara Southampton FC dan Arsenal FC di Southampton, Inggris, 26 Januari 2021.

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- David Seaman berpendapat Mikel Arteta adalah sosok yang tepat untuk melatih Arsenal. Menurut mantan kiper The Gunners itu, publik harus memberi waktu lebih banyak untuk Arteta. 

Menurut Seaman, Arteta bisa membangkitkan Meriam London seperti yang dilakukan Arsene Wenger sejak 1996 silam. 

Baca Juga

"Dia (Arteta) benar-benar harus diberi waktu lebih banyak. Dia mungkin memakan waktu yang lama untuk membangun skuat untuk memahami pemain," kata Seaman seperti dilansir Tribal Football, Sabtu (13/2). 

 

 

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
اَلَمْ تَرَ اِلَى الَّذِيْ حَاۤجَّ اِبْرٰهٖمَ فِيْ رَبِّهٖٓ اَنْ اٰتٰىهُ اللّٰهُ الْمُلْكَ ۘ اِذْ قَالَ اِبْرٰهٖمُ رَبِّيَ الَّذِيْ يُحْيٖ وَيُمِيْتُۙ قَالَ اَنَا۠ اُحْيٖ وَاُمِيْتُ ۗ قَالَ اِبْرٰهٖمُ فَاِنَّ اللّٰهَ يَأْتِيْ بِالشَّمْسِ مِنَ الْمَشْرِقِ فَأْتِ بِهَا مِنَ الْمَغْرِبِ فَبُهِتَ الَّذِيْ كَفَرَ ۗوَاللّٰهُ لَا يَهْدِى الْقَوْمَ الظّٰلِمِيْنَۚ
Tidakkah kamu memperhatikan orang yang mendebat Ibrahim mengenai Tuhannya, karena Allah telah memberinya kerajaan (kekuasaan). Ketika Ibrahim berkata, “Tuhanku ialah Yang menghidupkan dan mematikan,” dia berkata, “Aku pun dapat menghidupkan dan mematikan.” Ibrahim berkata, “Allah menerbitkan matahari dari timur, maka terbitkanlah ia dari barat.” Maka bingunglah orang yang kafir itu. Allah tidak memberi petunjuk kepada orang-orang zalim.

(QS. Al-Baqarah ayat 258)

Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement