Ahad 28 Feb 2021 12:39 WIB

Everton vs Soton; Prahara Papan Tengah

Everton tak terkalahkan dalam 15 laga kandang terakhir mereka melawan Southampton.

Foto: republika
Liga Inggris Everton vs Southampton: Prahara Papan Tengah (ilustrasi)

REPUBLIKA.CO.ID, Everton vs Soton; Prahara Papan Tengah

Laga pekan ke-25 Liga Primer Inggris 2020/2021

Stadion Goodison Park, Liverpool, Inggris

Selasa (2/3) pukul 03.00 WIB

15 Everton tak terkalahkan dalam 15 laga kandang terakhir mereka melawan Southampton di ajang Liga Primer Inggris. Catatannya, menang 10, kalah lima kali.

1997/1998 Jika bisa mengatasi Everton, itu akan jadi kemenangan kedua Soton atas the Toffees di kancah liga musim ini. Artinya, Soton kembali mencatatkan kemenangan ganda kontra Everton dalam satu musim yang terakhir kali bisa mereka lakukan atas lawan yang sama pada edisi 1997/1998.

3 Soton memburu catatan tiga kemenangan beruntun kala bermain di hari Senin waktu setempat. Sejauh ini, Soto memenangi laga pada hari Senin melawan Brighton Hove and Albion dan Liverpool.

0 Everton kalah pada tiga laga kandang terakhir mereka dalam ajang Liga Primer Inggris. Seharusnya laga keempat nanti mereka lolos dari kekalahan kandang lagi karena sang pelatih, Carlo Ancelotti tak pernah mengalami hal itu sepanjang karier sebagai pelatih.

(Sumber Google Timeline. Pengolah: Gilang Akbar Prambadi)

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement