Senin 01 Mar 2021 01:12 WIB

In Picture: Arsenal Raih Poin Penuh di Kandang Leicester

.

Rep: Israr Itah/ Red: Yogi Ardhi

Penyerang Arsenal Alexandre Lacazette (kanan) menggiring bola saat menghadapi Leicester City pada laga Liga Primer Inggris, Ahad (28/2). (FOTO : EPA-EFE/Rui Vieira)

Willian dari Arsenal, kanan, berebt bola dengan pemain Leicester Ricardo Pereira pada laga Liga Primer Inggris, Ahad (28/2). (FOTO : AP Photo/Rui Vieira, Pool)

Alexandre Lacazette dari Arsenal, kedua kanan, mencetak gol kedua timnya dari titik penalti pada laga Liga Primer Inggris, Ahad (28/2). (FOTO : Tim Keeton / Pool via AP)

Pemain Arsenal David Luiz menggiring bola pada laga Liga Primer Inggris, Ahad (28/2). (FOTO : Tim Keeton / Pool via AP)

David Luiz dari Arsenal merayakan bersama rekan satu timnya setelah mencetak gol pembuka timnya pada laga Liga Primer Inggris, Ahad (28/2). (FOTO : Michael Regan / Pool via AP)

Nicolas Pepe dari Arsenal, kiri, duel perebutan bola dengan Ricardo Pereira dari Leicester (FOTO : Tim Keeton/Pool via AP)

Reaksi para pemain Leicester pada laga Liga Primer Inggris, Ahad (28/2). (FOTO : EPA-EFE/Rui Vieira )

inline

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Arsenal bangkit dari kekalahan dari Manchester City untuk memetik kemenangan pada laga pekan ke-26 Liga Primer Inggris. Arsenal menaklukkan Leicester City 3-1 pada laga di Stadion King Power, Leicester Ahad (28/2).

 

 

Leicester unggul lebih dulu lewat Youri Tielemans. Namun tim tamu merespons lewat gol David Luiz dan penalti Alexandre Lacazette. Nicolas Pepe menambah keunggulan Arsenal lewat golnya pada babak kedua yang bertahan hingga laga berakhir.

 

 

Kemenangan ini membuat Arsenal naik dua tingkat ke posisi kesembilan klasemen sementara dengan 37 poin. Adapun Leicester bertahan di peringkat ketiga dengan nilai 49

sumber : AP Photo
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement