REPUBLIKA.CO.ID, TEGAL -- Foto udara suasana Taman Pancasila Kota Tegal, Jawa Tengah, Sabtu (15/5/2021). Pemerintah Kota Tegal menerapkan larangan kendaraan masuk dengan menutup 10 titik jalan ke alun-alun dan taman Pancasila Tegal untuk mengantisipasi kerumuman warga saat libur Lebaran dan meminimalisir penyebaran COVID-19.