REPUBLIKA.CO.ID,YOGYAKARTA -- Wisatawan menghabiskan sore di kawasan Titik Nol Yogyakarta, Jumat (21/9).
Setelah hampir setahun terpasang, kini pagar di Titik Nol Yogyakarta dilepas. Melandainya kasus Covid-19 dan status Yogyakarta menjadi level 2 menjadi pertimbangan pencabutan pagar di spot wisata ini. Biasanya wisatawan akan berkumpul di Titik Nol mulai sore hingga malam sebelum pulang.