JENEWA – Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) memperkirakan, pada 2022 akan ada 274 juta orang yang akan membutuhkan bantuan kemanusiaan. Mereka adalah orang-orang yang berada di Afghanistan, Ethiopia, Myanmar, Suriah, dan Yaman. Mereka hidup menghadapi tantangan berat seperti perang, gangguan keamana, kelaparan, perubahan iklim dan pandemi virus korona. Kantor Koordinasi untuk Urusan...
Berita Lainnya