Timnas Mesir berhasil mengamankan satu tiket dalam babak 16 besar Piala Afrika 2022 setelah menang 1-0 atas Sudan pada laga pamungkas Grup D di Stadion Ahmadou Ahidjo, Kamis (20/1) dini hari WIB. Satu-satunya gol the Pharaohs dicetak oleh defender, Mohamed Abdelmonem, yang memanfaatkan assist Abdala El Said pada menit ke-35. Tiga...
Berita Lainnya