REPUBLIKA.CO.ID, Perajin menyelesaikan pembuatan kepala barongsai di kawasan Pondok Jati Sidoarjo, Jawa Timur, Rabu (26/1/2022). Barongsai tersebut dijual dengan harga Rp2,5 juta hingga Rp5,5 juta tergantung bentuk dan tingkat kesulitan pembuatan.
Rabu 26 Jan 2022 15:13 WIB
Rep: Umarul Faruq/ Red: Yogi Ardhi