Selasa 12 Apr 2022 00:02 WIB

Rumah Zakat Salurkan Paket Berbagi Buka Puasa kepada Anak Yatim di Rancakasumba

Rumah Zakat membagikan Paket Berbagi Buka Puasa (BBP) amanah dari donatur

 Rumah Zakat membagikan Paket Berbagi Buka Puasa (BBP) amanah dari donatur pada pekan kedua Ramadhan 1443 Hijriyah kepada para anak yatim yang berada di Desa Rancakasumba, Kecamatan Solokan Jeruk, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.
Foto: Rumah Zakat
Rumah Zakat membagikan Paket Berbagi Buka Puasa (BBP) amanah dari donatur pada pekan kedua Ramadhan 1443 Hijriyah kepada para anak yatim yang berada di Desa Rancakasumba, Kecamatan Solokan Jeruk, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.

REPUBLIKA.CO.ID, KABUPATEN BANDUNG -- Rumah Zakat membagikan Paket Berbagi Buka Puasa (BBP) amanah dari donatur pada pekan kedua Ramadhan 1443 Hijriyah kepada para anak yatim yang berada di Desa Rancakasumba, Kecamatan Solokan Jeruk, Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Bahagia pun nampak dari wajah anak-anak yatim, dimana maghrib ini mereka dapat melaksanakan buka puasa bersama anak-anak yatim lainnya.

Imas, selaku Relawan Inspirasi yang juga mengkoordinir kegiatan berbagi buka puasa (BBP) ini merasa senang. Karena kegiatan ini adalah momen langka selama pandemi berlangsung. Namun hari ini, kegiatan buka puasa bersama dapat dilaksanakan apalagi bersama para anak yatim.

Baca Juga

"Terima kasih kepada para donatur Rumah Zakat yang telah membagikan paket berbagi buka puasa bersama anak-anak yatim di Desa Rancakasumba ini, semoga barokah," ungkap Imas.

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
وَلَقَدْ اَرْسَلْنَا رُسُلًا مِّنْ قَبْلِكَ مِنْهُمْ مَّنْ قَصَصْنَا عَلَيْكَ وَمِنْهُمْ مَّنْ لَّمْ نَقْصُصْ عَلَيْكَ ۗوَمَا كَانَ لِرَسُوْلٍ اَنْ يَّأْتِيَ بِاٰيَةٍ اِلَّا بِاِذْنِ اللّٰهِ ۚفَاِذَا جَاۤءَ اَمْرُ اللّٰهِ قُضِيَ بِالْحَقِّ وَخَسِرَ هُنَالِكَ الْمُبْطِلُوْنَ ࣖ
Dan sungguh, Kami telah mengutus beberapa rasul sebelum engkau (Muhammad), di antara mereka ada yang Kami ceritakan kepadamu dan di antaranya ada (pula) yang tidak Kami ceritakan kepadamu. Tidak ada seorang rasul membawa suatu mukjizat, kecuali seizin Allah. Maka apabila telah datang perintah Allah, (untuk semua perkara) diputuskan dengan adil. Dan ketika itu rugilah orang-orang yang berpegang kepada yang batil.

(QS. Gafir ayat 78)

Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement