Jumat 23 Dec 2011 07:20 WIB

Hujan Petir Berpotensi Landa Pekanbaru Hari Ini

Hujan. Ilustrasi
Foto: .
Hujan. Ilustrasi

REPUBLIKA.CO.ID, PEKANBARU - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Pekanbaru, Riau, memprediksi kondisi cuaca sebagian besar 'Kota Bertuah' pada Jumat (23/12) ini cenderung mendung. Hujan kemungkinan turun dengan disertai petir.

"Kondisi mendung kemungkinan terjadi pada sore hari. Potensi terbesar turunnya hujan terjadi pada malam hari," kata analis BMKG Stasiun Pekanbaru, Warih Budi Lestari.

Sebagian besar Pekanbaru secara umum cerah berawan. Namun, percepatan pertumbuhan awan membuat sebagian wilayah berpotensi dilanda mendung dan hujan dengan intensitas ringan-sedang.

Warih memperkirakan hujan dengan intensitas ringan hingga sedang bisa terjadi tidak hanya di ibukota Riau. Namun, hujan juga berpotensi muncul di wilayah Riau lainnya, terutama bagian timur dan barat.

sumber : Antara
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
وَمَا تَفَرَّقُوْٓا اِلَّا مِنْۢ بَعْدِ مَا جَاۤءَهُمُ الْعِلْمُ بَغْيًاۢ بَيْنَهُمْۗ وَلَوْلَا كَلِمَةٌ سَبَقَتْ مِنْ رَّبِّكَ اِلٰٓى اَجَلٍ مُّسَمًّى لَّقُضِيَ بَيْنَهُمْۗ وَاِنَّ الَّذِيْنَ اُوْرِثُوا الْكِتٰبَ مِنْۢ بَعْدِهِمْ لَفِيْ شَكٍّ مِّنْهُ مُرِيْبٍ
Dan mereka (Ahli Kitab) tidak berpecah belah kecuali setelah datang kepada mereka ilmu (kebenaran yang disampaikan oleh para nabi) karena kedengkian antara sesama mereka. Jika tidaklah karena suatu ketetapan yang telah ada dahulunya dari Tuhanmu (untuk menangguhkan azab) sampai batas waktu yang ditentukan, pastilah hukuman bagi mereka telah dilaksanakan. Dan sesungguhnya orang-orang yang mewarisi Kitab (Taurat dan Injil) setelah mereka (pada zaman Muhammad), benar-benar berada dalam keraguan yang mendalam tentang Kitab (Al-Qur'an) itu.

(QS. Asy-Syura ayat 14)

Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement