REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pusdai Jabar dan bersama Taqiya Belajar Quran Pesantren Kilat Edisi Liburan di Masjid Pusdai, Kota Bandung, Rabu (6/7/2022). Pesantren kilat itu diikuti oleh 120 pelajar dari berbagai sekolah di Bandung Raya dan Jakarta untuk mengisi waktu liburan sekolah dengan belajar mengaji, hafalan Al Quran dan berbagai ilmu agama islam melalui permainan.