Rabu 22 May 2019 01:31 WIB

Usai Jaga Demo, Anggota Brimob Teriakkan Yel dan Berjoget

Anggota Brimob meneriakan yel-yel dan berjoget usai menjaga Gedung Bawaslu RI

Polisi bertameng berjaga di sekitar Bundaran HI melokalisir konsentrasi massa pasca unjuk rasa di Gedung Bawaslu RI, Jakarta, Selasa (21/5).
Foto: Yogi Ardhi/Republika
Polisi bertameng berjaga di sekitar Bundaran HI melokalisir konsentrasi massa pasca unjuk rasa di Gedung Bawaslu RI, Jakarta, Selasa (21/5).

Personil Brimob berkumpul di jalan MH Tamrim, Jakarta Pusat, usai mengawal aksi terkait hasil pemilu di depan Gedung Bawaslu RI. Mereka menyambut suka cita dengan menari dan berjoget diiringi lagu sambil meneriakkan yelyel 'Hoi'.

Salah seorang petugas mengungkapkan yel-yel itu didengungkan untuk membangkitkan semangat. "Untuk memberi semangat setelah menjalankan tugas," katanya Selasa, (21/5).

Baca Juga

 

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Disclaimer: Retizen bermakna Republika Netizen. Retizen adalah wadah bagi pembaca Republika.co.id untuk berkumpul dan berbagi informasi mengenai beragam hal. Republika melakukan seleksi dan berhak menayangkan berbagai kiriman Anda baik dalam dalam bentuk video, tulisan, maupun foto. Video, tulisan, dan foto yang dikirim tidak boleh sesuatu yang hoaks, berita kebohongan, hujatan, ujaran kebencian, pornografi dan pornoaksi, SARA, dan menghina kepercayaan/agama/etnisitas pihak lain. Pertanggungjawaban semua konten yang dikirim sepenuhnya ada pada pengirim. Silakan kirimkan video, tulisan dan foto ke [email protected].
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement