In Picture: Kerajinan Souvenir Asean Paragames 2022
Red: Mohamad Amin Madani
Perajin menyelesaikan pembuatan souvenir bertema maskot rajamala ASEAN Para Games 2022 di Kerten, Solo, Jawa Tengah, Kamis (28/7/2022). Pemerintah Kota Solo menggandeng sebanyak 34 UMKM yang nanti selama ASEAN Para Games akan membuka stand di venue dan hotel untuk memperkenalkan UMKM Solo. | Foto: ANTARA/Mohammad Ayudha
Perajin menyelesaikan pembuatan souvenir bertema maskot rajamala ASEAN Para Games 2022 di Kerten, Solo, Jawa Tengah, Kamis (28/7/2022). Pemerintah Kota Solo menggandeng sebanyak 34 UMKM yang nanti selama ASEAN Para Games akan membuka stand di venue dan hotel untuk memperkenalkan UMKM Solo. | Foto: ANTARA/Mohammad Ayudha
REPUBLIKA.CO.ID,SOLO -- Perajin menyelesaikan pembuatan souvenir bertema maskot rajamala ASEAN Para Games 2022 di Kerten, Solo, Jawa Tengah, Kamis (28/7/2022).
Pemerintah Kota Solo menggandeng sebanyak 34 UMKM yang nanti selama ASEAN Para Games akan membuka stand di venue dan hotel untuk memperkenalkan UMKM Solo.
sumber : Antara
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini