Seorang Muslimah dalam berpakaian dianjurkan untuk menggunakan sesuatu yang menutup aurat. Aurat wanita dimulai dari ujung kepala hingga ujung kaki, kecuali telapak tangan dan wajah. Batasan aurat tersebut dijelaskan Rasulullah dalam hadis yang artinya berikut ini. Dari ‘Aisyah RA (diriwayatkan) bahwa Asma’ binti Abu Bakar masuk ke tempat Rasulullah...
Berita Lainnya