In Picture: Aksi Mahasiswa BEM Kediri Raya Tolak Kenaikan BBM

Red: Mohamad Amin Madani

Mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Kediri Menggugat berunjuk rasa di depan gedung DPRD Kota Kediri, Jawa Timur, Kamis (8/9/2022). Aksi mahasiswa dari BEM Kediri Raya tersebut menolak kebijakan pemerintah menaikkan harga BBM. | Foto: ANTARA/Prasetia Fauzani
 
Mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Kediri Menggugat terlibat saling dorong dengan anggora polisi saat unjuk rasa di depan gedung DPRD Kota Kediri, Jawa Timur, Kamis (8/9/2022). Aksi mahasiswa dari BEM Kediri Raya tersebut menolak kebijakan pemerintah menaikkan harga BBM. | Foto: ANTARA/Prasetia Fauzani
 

REPUBLIKA.CO.ID,KEDIRI -- Mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Kediri Menggugat berunjuk rasa di depan gedung DPRD Kota Kediri, Jawa Timur, Kamis (8/9/2022).

Aksi mahasiswa dari BEM Kediri Raya tersebut menolak kebijakan pemerintah menaikkan harga BBM.

Terkait


Massa Demo Tolak Kenaikan BBM di Tasikmalaya

Tahan Mobil Dinas Wali Kota Cilegon, Enam Demonstran Jadi Tersangka

Aksi Aliansi Mahasiswa dan Masyarakat di Gedung DPRD Yogyakarta

 Kapolresta Sebut Demo BBM di DPRD DIY Terkendali

Viral Mobil Wapres Dihadang Massa Pendemo di Palembang, Ini Penjelasan Jubir

Republika Digital Ecosystem

Kontak Info

Republika Perwakilan DIY, Jawa Tengah & Jawa Timur. Jalan Perahu nomor 4 Kotabaru, Yogyakarta

Phone: +6274566028 (redaksi), +6274544972 (iklan & sirkulasi) , +6274541582 (fax),+628133426333 (layanan pelanggan)

[email protected]

Ikuti

× Image
Light Dark