Jumat 16 Sep 2022 13:00 WIB

Ghibli Park Jepang Mulai Buka November 2022

Ghibli Park akan menghadirkan aneka wahana unik.

Dondoko Forest di Ghibli Park, Jepang. Ghibli Park akan dibuka mulai 1 November 2022.
Foto: Dok Ghibli Park
Dondoko Forest di Ghibli Park, Jepang. Ghibli Park akan dibuka mulai 1 November 2022.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Taman hiburan Ghibli Park Jepang akan segera dibuka pada 1 November tahun ini. Akan ada berbagai wahana dan hiburan unik yang akan memuaskan para penggemar film-film animasi legendaris Studio Ghibli.

Dilansir Kyodo, Jumat (16/9/2022), detail area utama Ghibli Park yang menampilkan karakter tercinta dari film animasi klasik Studio Ghibli My Neighbor Totoro (1988) diungkapkan kepada pers baru-baru ini. Ghibli's Grand Warehouse yang hadir secara indoor akan memamerkan pameran yang berkaitan dengan film tersebut, termasuk tokoh Totoro yang begitu menggemaskan dan ikonik.

Baca Juga

Penggemar juga akan disuguhi rekreasi dunia Totoro. Ada ruang bermain anak-anak dengan Totoro yang sedang tidur dan "Cat Bus", karakter ikonik lainnya di My Neighbor Totoro.

sumber : Antara
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
اَلَمْ تَرَ اِلَى الَّذِيْ حَاۤجَّ اِبْرٰهٖمَ فِيْ رَبِّهٖٓ اَنْ اٰتٰىهُ اللّٰهُ الْمُلْكَ ۘ اِذْ قَالَ اِبْرٰهٖمُ رَبِّيَ الَّذِيْ يُحْيٖ وَيُمِيْتُۙ قَالَ اَنَا۠ اُحْيٖ وَاُمِيْتُ ۗ قَالَ اِبْرٰهٖمُ فَاِنَّ اللّٰهَ يَأْتِيْ بِالشَّمْسِ مِنَ الْمَشْرِقِ فَأْتِ بِهَا مِنَ الْمَغْرِبِ فَبُهِتَ الَّذِيْ كَفَرَ ۗوَاللّٰهُ لَا يَهْدِى الْقَوْمَ الظّٰلِمِيْنَۚ
Tidakkah kamu memperhatikan orang yang mendebat Ibrahim mengenai Tuhannya, karena Allah telah memberinya kerajaan (kekuasaan). Ketika Ibrahim berkata, “Tuhanku ialah Yang menghidupkan dan mematikan,” dia berkata, “Aku pun dapat menghidupkan dan mematikan.” Ibrahim berkata, “Allah menerbitkan matahari dari timur, maka terbitkanlah ia dari barat.” Maka bingunglah orang yang kafir itu. Allah tidak memberi petunjuk kepada orang-orang zalim.

(QS. Al-Baqarah ayat 258)

Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement