Jumat 14 Oct 2022 09:30 WIB

Kementerian PUPR Bangun Infrastruktur Pendukung Food Estate

Potensi luas lahan di Indonesia untuk pengembangan sorgum mencapai 23,9 juta hektare.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.
.

JAKARTA -- Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) memulai pembangunan infrastruktur pengairan berupa sumur dan embung untuk mendukung kegiatan budi daya pertanian pada food estate sorgum di NTT dan NTB. Setelah rampung dibangun, kebutuhan air para petani diharapkan dapat terpenuhi sehingga produksi massal dapat dilakukan. "Sebulan lalu, kami sudah...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement