Jumat 11 Nov 2022 05:53 WIB

Infografis Enam Pemikir Muslim Andalusia yang Jarang Diketahui

Infografis Enam Pemikir Muslim Andalusia yang Jarang Diketahui

Red: Ani Nursalikah
Foto: Republika.co.id
Infografis Enam Pemikir Muslim Andalusia yang Jarang Diketahui

REPUBLIKA.CO.ID,

1. Abu Bakar Muhammad ibn al-Walid at-Turthushi

Lahir di Tortosa, ia adalah salah satu filsuf politik Andalusia terkemuka di abad ke-12. Bukunya Kitab Siraj al-Muluk (Lampu para Raja) adalah salah satu karya terpenting di dunia Islam abad pertengahan tentang filsafat politik.

2. Ali bin Hazim al-Andalusia