Rabu , 14 Dec 2022, 12:30 WIB

In Picture: Ekspresi Kesedihan Warga Zagreb Setelah Kroasia Gagal ke Final Piala Dunia 2022

Red: Mohamad Amin Madani
Suporter Kroasia tetap merasa bangga bahwa mereka telah berhasil mencapai empat besar

REPUBLIKA.CO.ID, ZAGREB -- Warga Zagreb bersedih setelah Argentina menghancurkan harapan timnas Kroasia untuk selangkah lagi melaju ke final Piala Dunia 2022.

Kroasia mengalami kekalahan telak 0-3 di semifinal, namun suporter Kroasia tetap merasa bangga bahwa negara kecil itu telah berhasil mencapai empat besar.

 

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
argentina vs kroasia hasil argentina vs kroasia suporter kroasia semifinal piala dunia 2022 piala dunia 2022 qatar piala dunia 2022
Berita Terpopuler
Berita Lainnya