Rabu , 14 Dec 2022, 12:30 WIB

In Picture: Ekspresi Kesedihan Warga Zagreb Setelah Kroasia Gagal ke Final Piala Dunia 2022

Red: Mohamad Amin Madani
Suporter Kroasia tetap merasa bangga bahwa mereka telah berhasil mencapai empat besar

REPUBLIKA.CO.ID, ZAGREB -- Warga Zagreb bersedih setelah Argentina menghancurkan harapan timnas Kroasia untuk selangkah lagi melaju ke final Piala Dunia 2022.

Kroasia mengalami kekalahan telak 0-3 di semifinal, namun suporter Kroasia tetap merasa bangga bahwa negara kecil itu telah berhasil mencapai empat besar.

 

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
argentina vs kroasia hasil argentina vs kroasia suporter kroasia semifinal piala dunia 2022 piala dunia 2022 qatar piala dunia 2022
Berita Terpopuler
Berita Lainnya