Ahad 08 Jan 2023 06:10 WIB

In Picture: Transportasi Umum di London Nyaris Lumpuh Diterpa Aksi Mogok Massal

Ribuan pekerja dari berbagai sektor industri gelar aksi mogok menuntut kenaikan gaji..

Rep: Rizky Jaramaya/ Red: Mohamad Amin Madani

Seorang penumpang berjalan di Stasiun Kereta Api Liverpool di London, Inggris, Sabtu (7/1/2023). Anggota Serikat Pekerja Kereta Api, Maritim, dan Transportasi Nasional (RMT) melakukan aksi pemogokan pada hari keempat minggu ini, setelah hampir empat minggu aksi mogok telah menyebabkan gangguan terhadap mobilitas penumpang. Masyarakat di Inggris telah disarankan untuk menghindari naik moda transportasi kereta api. (FOTO : EPA-EFE/TOLGA AKMEN)

Sebuah papan pemberitahuan aksi mogok dipasang di Stasiun Kereta Api Liverpool di London, Inggris, Sabtu (7/1/2023). Anggota Serikat Pekerja Kereta Api, Maritim, dan Transportasi Nasional (RMT) melakukan aksi pemogokan pada hari keempat minggu ini, setelah hampir empat minggu aksi mogok telah menyebabkan gangguan terhadap mobilitas penumpang. Masyarakat di Inggris telah disarankan untuk menghindari naik moda transportasi kereta api. (FOTO : EPA-EFE/TOLGA AKMEN)

Suasana penumpang di Stasiun Kereta Api Liverpool di London, Inggris, Sabtu (7/1/2023). Anggota Serikat Pekerja Kereta Api, Maritim, dan Transportasi Nasional (RMT) melakukan aksi pemogokan pada hari keempat minggu ini, setelah hampir empat minggu aksi mogok telah menyebabkan gangguan terhadap mobilitas penumpang. Masyarakat di Inggris telah disarankan untuk menghindari naik moda transportasi kereta api. (FOTO : EPA-EFE/TOLGA AKMEN)

Seorang penumpang melintas di Stasiun Kereta Api Liverpool di London, Inggris, Sabtu (7/1/2023). Anggota Serikat Pekerja Kereta Api, Maritim, dan Transportasi Nasional (RMT) melakukan aksi pemogokan pada hari keempat minggu ini, setelah hampir empat minggu aksi mogok telah menyebabkan gangguan terhadap mobilitas penumpang. Masyarakat di Inggris telah disarankan untuk menghindari naik moda transportasi kereta api. (FOTO : EPA-EFE/TOLGA AKMEN)

Seorang penumpang naik ke dalam kereta api di Stasiun Kereta Api Liverpool di London, Inggris, Sabtu (7/1/2023). Anggota Serikat Pekerja Kereta Api, Maritim, dan Transportasi Nasional (RMT) melakukan aksi pemogokan pada hari keempat minggu ini, setelah hampir empat minggu aksi mogok telah menyebabkan gangguan terhadap mobilitas penumpang. Masyarakat di Inggris telah disarankan untuk menghindari naik moda transportasi kereta api. (FOTO : EPA-EFE/TOLGA AKMEN)

inline

REPUBLIKA.CO.ID,LONDON -- Seorang penumpang berjalan di Stasiun Kereta Api Liverpool di London, Inggris, Sabtu (7/1/2023).

Anggota Serikat Pekerja Kereta Api, Maritim, dan Transportasi Nasional (RMT) melakukan aksi pemogokan pada hari keempat minggu ini, setelah hampir empat minggu aksi mogok telah menyebabkan gangguan terhadap mobilitas penumpang. Masyarakat di Inggris telah disarankan untuk menghindari naik moda transportasi kereta api.

Ribuan pekerja dari berbagai sektor industri mulai dari kereta api hingga perawatan kesehatan melakukan aksi mogok menuntut kenaikan gaji di tengah melonjaknya inflasi.

sumber : EPA-EFE
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement