REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Sejumlah Komunitas Peternak Unggas Nasional melaksanakan aksi di depan kantor Kementerian Perdagangan, Jakarta, Selasa (10/1/2023).
Pada aksi tersebut memberikan sejumlah tuntutan diantaranya, meminta kenaikan harga ayam di kelas peternak yang anjlok sejak liburan Natal 2022 sekitar Rp 15.000 per kilogram dan penurunan harga pakan ternak.