JAKARTA -- Kementerian Koperasi dan UKM (Kemenkop UKM) berjanji bakal mendampingi para pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM), yang sebelumnya berbisnis thrifting pakaian impor bekas ilegal untuk melakukan alih usaha. Deputi Bidang UKM Kemenkop UKM, Hanung Harimba Rachman menjelaskan, ada beberapa langkah untuk melindungi UMKM yang terdampak kebijakan larangan...
Advertisement
Komentar
Gunakan Google Gunakan Facebook