Kamis 11 May 2023 16:06 WIB

In Picture: Sesuai Namanya, Muhammad Daffa Golden Boy Raih Emas

Daffa meraih medali emas pada nomor tersebut dengan total poin tertinggi.

Red: Tahta Aidilla

Atlet Taolu Indonesia Muhammad Daffa Golden Boy menggigit emas seusai upacara penghargaan pemenang babak final nomor Jianshu-Qiangshu putra SEA Games 2023 di Chroy Changvar International Convention & Exhibition Center, Phnom Penh, Kamboja, Kamis (11/5/2023). (FOTO : ANTARA FOTO/M Agung Rajasa)

Atlet Taolu Indonesia Muhammad Daffa Golden Boy (tengah) bersama peraih medali perak Edgar Xavier Marvelo (kiri) dan peraih medali perunggu Sefar Naro Siregar (kanan) menggigit medali seusai upacara penghargaan pemenang saat SEA Games 2023 di Chroy Changvar International Convention & Exhibition Center, Phnom Penh, Kamboja, Kamis (11/5/2023). (FOTO : ANTARA FOTO/M Agung Rajasa)

inline

REPUBLIKA.CO.ID,  KAMBOJA. --  Atlet Taolu Indonesia Muhammad Daffa Golden Boy menggigit emas seusai upacara penghargaan pemenang babak final nomor Jianshu-Qiangshu putra SEA Games 2023 di Chroy Changvar International Convention & Exhibition Center, Phnom Penh, Kamboja, Kamis (11/5/2023). Daffa Golden Boy meraih medali emas pada nomor tersebut dengan total poin tertinggi 19.3260.

sumber : ANTARA FOTO/M Agung Rajasa
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement