Selasa 16 May 2023 09:19 WIB

In Picture: Sampdoria Ditahan Imbang Empoli 1-1

Sampdoria menjadi juru kunci klasemen Serie A musim 2022/2023..

Red: Mohamad Amin Madani

Pemain Sampdoria Alessandro Zanoli (kanan) berusaha menghentikan laju pemain Empoli Marko Pjaca pada pertandingan lanjutan Liga Itali pekan ke-35 di Stadion Luigi Ferraris, Genoa, Selasa (16/5/5/2023) dini hari WIB. (FOTO : Tano Pecoraro/LaPresse via AP)

Pemain Sampdoria Fabio Quagliarella (kanan) berebut bola dengan pemain Empoli Liam Henderson (kiri) pada pertandingan lanjutan Liga Itali pekan ke-35 di Stadion Luigi Ferraris, Genoa, Selasa (16/5/5/2023) dini hari WIB. (FOTO : Tano Pecoraro/LaPresse via AP)

Pemain Sampdoria Filip Djuricic (kiri) berusaha merebut bola dari pemain Empoli Sebastiano Luperto (kanan) pada pertandingan lanjutan Liga Itali pekan ke-35 di Stadion Luigi Ferraris, Genoa, Selasa (16/5/5/2023) dini hari WIB. (FOTO : Tano Pecoraro/LaPresse via AP)

Selebrasi pemain Sampdoria Alessandro Zanoli usai menjebol gawang Empoli pada pertandingan lanjutan Liga Itali pekan ke-35 di Stadion Luigi Ferraris, Genoa, Selasa (16/5/5/2023) dini hari WIB. (FOTO : Tano Pecoraro/LaPresse via AP)

inline

REPUBLIKA.CO.ID,GENOA -- Sampdoria gagal memetik angka penuh setelah dipaksa Empoli bermain imbang 1-1 pada pertandingan lanjutan Liga Itali pekan ke-35 di Stadion Luigi Ferraris, Genoa, Selasa (16/5/5/2023) dini hari WIB.

Sampdoria mencetak gol lebih dulu lewat Alessandro Zanelli pada menit ke-34. Namun keunggulan Sampdoria berhasil digagalkan oleh gol yang dicetak Roberto Picolli pada masa perpanjangan waktu menit ke-93. 

Hasil ini membuat Sampdoria semakin terpuruk dan menjadi juru kunci klasemen sementara Seri A musim 2022/2023.

Hasil itu membuat Sampdoria semakin terpuruk dan terdegradasi setelah menjadi juru kunci klasemen Serie A musim 2022/2023.

 

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement