KH Mas Mansur—dieja pula dengan “Mansyur” atau “Mansoer”—adalah seorang pahlawan nasional Indonesia yang lahir di Surabaya (Jawa Timur) pada 1896. Ketua umum PP Muhammadiyah 1937-1941 ini berasal dari keluarga yang alim. Ibundanya, Raulah, adalah keturunan pendiri Pesantren Sidoresmo Wonokromo. Ayahnya, KH Mas Ahmad Marzuki, merupakan imam Masjid Agung Ampel....
Berita Lainnya